Daun Tempuyung dan Manfaatnya
Daun Tempuyung
Nama
latin : Sonchus arvensis
Nama
Lain : Galing, Field Sow Thistle
Deskripsi
: Tanaman terna menahun, tingginya mencapai 1—2 meter. Daun tunggal, tersusun
melingkar membentuk roset. Daun tersebut lonjong dan lanset, bertepi rata,
ujung runcing, dan pangkal bertoreh. Panjang daun 5—50 cm, lebar 5—10 cm.
Wamanya hijau.
Khasiat
: Penghancur batu ginjal, peluruh air seni
Kandungan
: Kalium, alfa lactucerol, manitol, inositol, silika, flavonoid, tarak-sasterol
Cara
: Daun tempuyung segar 3 lembar direbus
dengan 2 gelas air hingga mendidih. Rebusan dibiarkan sampai cairan tinggal
separuh, lalu disaring dan diminum untuk sekali minum. Sehari perlu diminum 3
kali.
Tidak ada komentar: